Bagaimana Harus Bersikap Terhadap Kesuksesan Orang Lain

Table of Contents
Salam Dasyat, semoga tetap semangat dan penuh inspirasi untuk hari hari Anda. Di postingan yang lalu saya sudah membahas tentang sudut pandang Kesuksesan Orang Lain di Mata Anda. Siapapun Anda saat ini, jika Anda menjadi pemenang dalam sebuah persaingan atau kompetisi pasti Anda akan senang dan bangga dengan keberhasilan yang Anda raih. Namun apakah Anda pernah berfikir terbalik, jika Anda yang kalah dan orang lain yang berhasil, bagaimanakah Anda bersikap?.

Akankah Anda langsung sedih dan melakukan hal hal yang kurang menguntungkan diri Anda sendiri. Jika Anda kalah dan orang lain yang berhasil, akankah semua inspirasi Anda akan menguap begitu saja. Jika Anda melihat orang lain berhasil, tak perlu sungkan untuk mengakui keberhasilannya. Bersikaplah untuk menghargai dan juga menghormati apa yang sudah mereka capai. Mencoba menyadari dari dalam diri sendiri bahwa ini adalah waktu mereka berhasil dari hasil kerja keras yang mereka lakukan. Dan nyatakan perasaan Anda setulus hati dan ikhlas, niscaya Anda akan menemukan sebuah keindahan sebuah ketulusan.

Terimalah dengan hati terbuka bahwa keberhasilan mereka adalah atas jerih payah upaya mereka dan jadikan moment ini untuk menumbuhkan inspirasi inspirasi baru untuk menyongsong masa depan Anda dalam kompetisi yang akan Anda hadapi lagi dan lagi.

Jujur, walau memang terkadang dalam diri kita semua ada perasaan kurang nyaman dengan keberhasilan lawan atau pesaing kita, atau keberhasilan orang lain. Terkadang muncul sifat iri hati, kecewa, dengki dan biasanya hal ini sangat mudah mengiringi hati kita semua, sadar atau tidak sadar hal hal itulah yang akan merusak hati dan pikiran kita, sehingga inspirasi yang harusnya muncul dalam diri kita, akan dengan mudahnya tenggelam semakin dalam.

Kita terkadang merasa lebih berhak mendapatkan keberhasilan itu walau sebenarnya dalam hati kecil kita mengakui, entah sadar atau tidak, bahwa mereka memang berhak atas apa yang mereka terima sekarang ini. Semoga hal ini segera menyadarkan Anda akan pentingnya bersikap yang positif atas keberhasilan yang orang lain raih, dan bisa menjadikan hal tersebut untuk menumbuhkan inspirasi yang baru untuk Anda dalam rangka untuk meraih keberhasilan yang tertunda.

Yang penting sekali lagi, selain melihat dan bersikap adalah Bagaimana Anda belajar dari Keberhasilan Mereka....tunggu dalam catatan inspirasi selanjutnya, jangan sampai di lewatkan. Salam sukses selalu untuk Anda.

post signature

110 comments

Comment Author Avatar
June 06, 2011 Delete
ke sukses org lain di mata saaya,Untuk menjadi Motivasi saya tuk kedepaana...
mang kita ngiri melihat org sukses tpi hal itu jgn di jadikan hal2 negatif tpi jadikan hal positf supaya kita bisa maju seperti dy...
menjadi contoh dan memberi selamat pada orang itu
Comment Author Avatar
June 08, 2011 Delete
salam kenal ..
blognya mantapp . boleh donk berkunjung ke blog ku ..

thanks :)
Comment Author Avatar
June 08, 2011 Delete
blognya keren sekali , boleh lah kita tukeran link..

makasih
Comment Author Avatar
June 08, 2011 Delete
salam kenal braderr.. blognya mantapp uyyy ...
kunjungan balik yah :)
nice Post Thx y dah share...good luck
kepp your Blogging :)
gak boleh kalah ma dia..., ikuti jejak suksesnya dengan mencari tahu rahasia-rahasianya..., dan jangan lupa untuk tidak hasud dan iri dengki terhadapnya..
thanks Your share Informations Greetings Good luck always...
jgn lupa kunjungan baliq y
This is a new inspiration for all the people. It was incredible. thanks for sharing. do not forget your visit to my blog to give me a critique and commentary. I am happy to exchange information and knowledge with you. success for you. by: renra cikatos
bersikap biasa aja..

dan kita contohii dia,,
supaya kita dapat sukses,,
Comment Author Avatar
June 15, 2011 Delete
bwt kesuksesan orang lain saya bersikap sewajar'y,,justru bisa di jadikan motivasi bwt saya,spya saya bisa mencontoh seprti dy spya bza mnjdi org yg skss,,,
dengan melihat'y k arah hal yg positif,spya kita mnjdi skss
ya memberi selamat aja buat dia..
dan kita gk boleh syirik..

ahhha
kalu buat saya itu smua jadikan Motivasi Untuk kita...
dijadikan contoh jelek , so kita harussssssssss dan harusssss lebih bagus dari yg sukses ...
emang sih agak lebay , tapi bener kan ???
:D
ayo join !
Comment Author Avatar
June 21, 2011 Delete
dengan di jadikan motivasi bwt kita klw orang lain sukses.
dan bisa di contohi
supaya bza mnjdi seperti dia.
tentu'y dengan sikap yg psoitif,,,,
kesuksesan orang lain bisa mnjdi cermin bwt saya,, spya saya termotivasi untuk berusaha dan tetap berjuang dlm hidup untuk mncapai kesuksesan itu,,,,
Comment Author Avatar
June 21, 2011 Delete
bersikap biasa biasa aja,,

hehe
Comment Author Avatar
June 21, 2011 Delete
asal kita jgn syirik sama orang itu
bersikap sewajar'y dan berkeinginan spya kita mnjdi seperti itu byar bisa di jdikan motivasi dan semangtt..
Artikelnya bagus2, sangat memotivasi isinya, terima kasih yah infonya..
Artikelnya sangat bermanfaat nih sob, salam kenal dan sukses selalu...
Comment Author Avatar
June 21, 2011 Delete
yapz,, betul banget kita memang harus tetap bersikap optimis terhadap kesuksesan orang lain menjadi inspiratif...
Comment Author Avatar
June 23, 2011 Delete
It's cool posts and cool blog.. I like it. I will bookmark your site on my browser now.
Comment Author Avatar
June 24, 2011 Delete
kita jadikan semua itu menjadii Motivasi kita...
kalu saya memandang teman saya yng sukses ,saya memandang nya begini kenapa dia bisa tpi saya gabisa,
Inti nya Jadi Motivasi untuk kita
Comment Author Avatar
June 29, 2011 Delete
Well it is my good luck in real, as I was searching something else on internet and I am here to your blog by chance and I must say it is a good site buddy.
Comment Author Avatar
June 30, 2011 Delete
sippp jadikan kesuksesan orang lain menjadi sebuah motivasi untuk kita sendiri. dan tanggapi dengan positiv, jika orang lain mampu kenapa kita tidak??
terus berusaha dan selalu optimis itulah kuncinya.
mksih bnyk postingannya
artikelnya sungguh menjadikan kita semakin termotivasi.
sukses sllu buat postingannya ya .
dengan membaca artikel ini saya belajar bahwa keberhasilan itu bisa di raih oleh siapapun. asalkan dia selalu berusaha dan belajar dari kesuksesan orang lain..
bersikap santai, dan bahagia atas keberhasilan orang lain. tapi tak cukup itu saja, kita juga harus bnyak belajr dari dia.
Comment Author Avatar
July 01, 2011 Delete
kita jadikan motivasi untuk sukses bersama
sipp saya juga setuju,, kesuksesan orang lain harus dijadikan motivasi buat kita kedepannya....
wah pasti bervariasi yaw.. tapi kalau ditempatku kebanyakan bersikap negatif. kenapa bisa gitu yaw?
salam kenal buat semuanya.
Comment Author Avatar
July 02, 2011 Delete
kalau saya malah senang kalau orang lain sukses.hal itu akan membuat kita semakin termotivasi untuk jauh lebih baik
kalu sya Pribadadi saya kahn jadi khan Itu smmua Motivasi buat saya bangkit....
thx y dah share Info nya...
saya seneng bgt malah ngeliat orang lain sukses.
mksih bnyak postingannya,:)
iya bersikap biasa saja dan gk boleh sirik sama orang itu...
kesuksesan org lain untuk menjadi Motivasi kita,
jgn kita ngiri dan mberfikr hal negatif tpi kita harus bisa jadi seprty dy
kesuksesan org lain untuk menjadi Motivasi kita,
jgn kita ngiri dan mberfikr hal negatif tpi kita harus bisa jadi seprty dy
Comment Author Avatar
July 06, 2011 Delete
Thanks for this valuable articles, keep posting and have a nice day sobat
harga laptop
komputer bekas
Comment Author Avatar
July 07, 2011 Delete
kalu buat saya melihat ke suksesan org lain itulah menjadi Motivasi kita...
salam kenal y kwan
Comment Author Avatar
July 09, 2011 Delete
ngasih contoh dan ngasih selamat kpd orang lain..
Very nice article! Thanks for sharing it with us!
sangat insfiratif ., saya suka.
:)
terhadao kesuksesan orang lainkita harus berusaha untuk menerima dan terlebih harus banyak belajar.
orang lain juga bisa, kenapa kita tidak ??
bersikap sewajar nya saja..
sikapnya biasa saja..
gk boleh syirik
ya setidaknya kita haru bisa meniru mereka atas kesuksesannya.......
mungkin bisa dijadikan motivasi dan inspirasi....
Comment Author Avatar
July 15, 2011 Delete
kesuksesan Org lain adalah Motvasi Untuk kita....
Nice post...!!!
salam kenal kawan
Very interesting thanks. I believe there's even more that could be on there! keep it up
bersikap biasa saja..
Comment Author Avatar
July 21, 2011 Delete
bersikap biasa saja
ya setidaknya kita haru bisa meniru mereka atas kesuksesannya.......
mungkin bisa dijadikan motivasi dan inspirasi....
success of others is a passion to achieve a common purpose in the work, if we need to learn from others' successes and the failures that we experienced
kesuksesan orang lain merupakan gairah hidup dalam meraih sebuah tujuan yang sama dalam bekerja,bila perlu kita belajar dari kesuksesan orang lain dan dari kegagalan yang pernah kita alami
biasa saja,,
tapi kita harus bercermin..... supaya bisa sukses seperti dia
asalkan jgn syirik saja,,

bersikap biasa saja
bersikap biasa...
menjadikan keberhasilan orang lain sebagai motivasi buat kita untuk menjadi lebih baik
di tunggu inspirasi'' selanjutnya ya mas
hehe
kalau menurut saya sih.. kesuksesan orang lain adalah motivasi untuk kita agar bisa terus maju..
justru kesuksesan orang lain adalah guru buat kita dan pemacu buat kita untuk lebih maju
kesuksesan orang lain merupakan gairah hidup dalam meraih sebuah tujuan yang sama dalam bekerja,bila perlu kita belajar dari kesuksesan orang lain dan dari kegagalan yang pernah kita alami

bner kan ?
menurut saya si kesuksesan orang lain bisa jadi motivasi kita untuk lebih sukses dari dia... itu aja si, thanks ya atas informasi nya...
Comment Author Avatar
August 05, 2011 Delete
beautiful place and wonderful travel. I love it. If I have enough time and money, I must go to visit. Amaing
Memang betul itu sob, kalau kita harus bersikap mencontoh terhadap kesuksesan orang lain. Agar kita bisa meraih sukses juga..
Comment Author Avatar
August 05, 2011 Delete
Thanks atas kiriman artikelnya sob, sangat bermanfaat bagi saya pribadi. Salam kenal dan sukses selalu...
Bagaimana kita dapat memetik pelajaran dari keberhasilan orang lain...
Mantaaap Gan....
Dengan sikap toleransi itu lebih tepat untuk menghargai kesuksesan orang lain, dan buktikan kita juga bisa ...!
dijadikan motivasi untuk selangkah lebih maju dari dia
Comment Author Avatar
August 09, 2011 Delete
jadikan guru yang terbaik buat kita bro keberhasilan orang tersebut
Comment Author Avatar
August 10, 2011 Delete
i have read this article thoroughly and i came to the conclusion that the information in it is really nhelpful and interesting.
Comment Author Avatar
August 14, 2011 Delete
ayo..semangat jadikan pemacu kita
Comment Author Avatar
August 17, 2011 Delete
I wanted to thank you for this great read!! I definitely enjoyed every little bit of it, I have you bookmarked to check out all the new stuff you post.
Comment Author Avatar
August 17, 2011 Delete
Hi… that was great stuff.. I really like this subject. Could you tell me more … I would love to explore.
Comment Author Avatar
August 20, 2011 Delete
Selamat malam sobat thank's atas infonya yg diberikan kepada temen termasuk saya. semoga dengan artikel ini kita bisa mengambil segi positifnya, semoga sukses selalu maju terus blogwalking.
Comment Author Avatar
August 23, 2011 Delete
memang kita harus banyak belajar dari mereka yg sdh berhasil, belajar dan belajar
kesuksesan akan dapat di raih apabila mau berusaha ..
nice share,,
I love reading and I am always searching for informative information like this! Write more informative news like this, and let's Stop Dreaming Start Action!!
Comment Author Avatar
August 30, 2011 Delete
inspirasi adalah pecuT kehidupan
Comment Author Avatar
September 06, 2011 Delete
kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda,dengan terus berusaha mungkin keberhasilan di depan mata kita.
nice inpo
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
bagus gan artiklenya.thanks
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
terima kasih kk..telah berbagi :) kita harus seneng atas keberhasilan orang..dan kita bisa belajar gan:)
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
sebagai pemacu kita gan untuk semangat lagi
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
jadi tempat belajar gan
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
mang napa mas...!?
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
bagus infonya
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
Blogwalking gan..visit balik y
Comment Author Avatar
September 09, 2011 Delete
berkunjung berharap dapat kawan dan backlink:)
Comment Author Avatar
September 13, 2011 Delete
artikel yang bermanfaat,,makasih pencerahannya..
Comment Author Avatar
Anonymous
September 15, 2011 Delete
postingannya menarik gan....

http://fashionpria.indoprofile.com
Comment Author Avatar
September 18, 2011 Delete
The blog contains informational and educational material. The post enhance my thoughts and experience. So nice!
I've got to scramble to keep up with your prodigious output!
Comment Author Avatar
September 21, 2011 Delete
salam kenal ja mas..
Comment Author Avatar
September 21, 2011 Delete
salam kenal mas
Comment Author Avatar
September 23, 2011 Delete
belajar dari pengalaman orang lain ya :)


indovision
So far, I managed to go though only some of the posts you have here, but I find them very interesting and informative. Just want say thank you for the information you have shared.
Comment Author Avatar
Anonymous
September 30, 2011 Delete
blognya bagus n mantep dahh...

http://fashionpria.indoprofile.com/blog
Comment Author Avatar
October 04, 2011 Delete
oow baru tau saya.. sip nih..
orang sukses adalah org yg berjiwa besar :)

domba murah
kita harus bangga terhadap kesuksesan oranglain :)
makasih gan infonya..
sukses 4 all
this article is very interesting good writing
this web is number one 4 my recommendation
Comment Author Avatar
June 13, 2012 Delete
Semangat 45 menuju kampus baru tuk mencari gebetan, bisa langsung menjadi lesu ketika tahu mantan juga kuliah di situ.
apdet terus yah gan...
bener sekali ternya ta informasi sangat bagus
Comment Author Avatar
September 06, 2012 Delete
stuja, kita harus belajar dari kesuksesan orang lain...
Comment Author Avatar
November 22, 2012 Delete
mental seorang pemenang juga siap untuk menerima kekalahan, tidak hanya untuk menang saja :) nice post :D
Comment Author Avatar
December 18, 2012 Delete
Brtul gan, terkadang kita terlalu sibuk untuk memikirkan dan iri terhadap kesuksesan orang lain, yang akhirnya membuat kita menjadi tidak produktif karna banyak waktu yang terbuang hanya untuk memikirkan dan iri terhadap orang lain

lebih baik waktu yang banyak itu kita gunakan untuk mengevaluasi diri kita sendiri, itu jauh lebih bermanfaat
Comment Author Avatar
December 22, 2012 Delete
I Like your blog,will sharing this with my friends, excellent work.
utility brokers
Comment Author Avatar
December 24, 2012 Delete
top deh gan.. salam sukses
Comment Author Avatar
February 16, 2013 Delete
Melihat orang lain bahagia kita merasa bahagia, melihat orang lain susah kita merasa susah

×