Beranikah Anda Mengambil Resiko?

Daftar Isi [Tutup]
    Salam Dasyat dan sukses selalu untuk Anda. Pernah dengar kata ini "Nothing ventured, nothing gained" he...he...susah ya, klo di bahasa Indonesiain kira kira begini "Kalau tak berani ambil resiko, ya tak ada hasil" mudah dan enak ya di ucapin, tapi saya jamin dan yakinkan sekali lagi, tidak mudah mengaplikasikan motto ini. Tak semudah ketika di ucapkan dan kedengarannya, coba ingat berapa kali Anda mengambil resiko demi mendapatkan hasil lebih?. Beranikah Anda mengambil resiko?.

    Yang jelas ini yang ada di pikiran Anda saat ini, takut salah mengambil keputusan, takut kelihatan bodoh, takut menghadapi resiko buruk, salahkan tebakan saya. Karena faktanya mengambil resiko bukanlah perkara mudah. Ibarat kata walau cuma keluar duit sepuluh ribu untuk sebuah peluang bisnis, Anda tidak berani mengeluarkannya dari dompet. Resikonya apa sih, yang jelas kehilangan uang sepuluhribu, kalau berhasil bisa menghasilkan jutaan bahkan milyaran gimana?. Tapi kalau uang ceban tadi masih di dompet, yang jelas uang Anda masih ada dan pastinya tidak akan terjadi perubahan sedikitpun dalam keuangan Anda.

    Sulit, memang itu jawaban pasti saya, tapi sulit bukan berarti tak bisa di hadapi kan. Meski tidak ada rumus pasti, ada beberapa hal yang bisa di pertimbangkan sebelum Anda membutuskan untuk berani mengambil resiko. Ada beberapa faktor, dan untuk saya sendiri saya bagi menjadi 4 bagian, dan mulai hari ada akan saya postingkan satu satu biar pembahasannya lebih jelas dan Anda bisa lebih memahaminya.

    Ada uang Rp 200.000 DI SINI, ada yang mau ambil sekarang?

    Berikut Faktor pertama yang harus Anda pertimbangkan.

    Seberapa besar resikonya.

    Meninggalkan pekerjaan demi melanjutkan pendidikan, meninggalkan pekerjaan sebelum mendapatkan pekerjaan lain. Mengeluarkan uang sepuluh ribu untuk modal bisnis online dengan potensi income jutaan bahkan milyaran. Tapi seberapa menakutkan resiko yang Anda terima, jika tantangan tantangan itu tak Anda lakukan, pastinya tidak akan terjadi perubahan apa apa dalam hidup Anda.

    Mana resiko yang lebih besar? untuk belajar mengambil resiko, berlatih sangatlah penting. Salah satu contoh jika Anda saya tawarkan beberapa peluang bisnis, seperti berikut :

    1. Jadi jutawan bermodal duit ceban, atau
    2. Bisnis modalnya hanya seharga sebungkus rokok  atau yang ini
    3. Solusi keuangan Anda ada di Asset Hemat

    Coba sekarang Anda cermati headline di atas, adakah hal yang menarik Anda untuk mengklik karena penasaran. Ya itu resiko pertama yang sudah Anda ambil, apa akibat yang terjadi dengan Anda. Yang pasti Anda akan di sodori sebuah penawaran yang akan membuat alis Anda berkernyit, karena harus mengeluarkan uang sepuluh ribu untuk bisa bergabung di peluang bisnis yang di tawarkan website tersebut.. Silahkan di pikir dan di rasakan sendiri apa yang terjadi dalam pikiran dan hati Anda, karena saya tidak tahu.

    Dan di saat itulah Anda mendengar kata kata ini "Beranikah Anda mengambil resiko untuk bergabung". Apa resikonya bergabung dan tidak bergabung, saya rasa saat in Anda sudah punya jawabannya. Semoga inspirasi ini akan menggugah semangat Anda, saat ini dan nanti dan berbisnis jangan lupa untuk beramal ya biar rezekinya berkah terus, amin.

    Bersambung...posting selanjutnya "Apa skenario terbaik dan terburuknya?"


    Salam sukses selalu untuk Anda.

    35 comments:

    1. saya takut mengambil resiko... ^_^. lebih baik dipikirkan matang" dulu..

      ReplyDelete
    2. yah kalau saya sih bagusnya pikirnya santai aja, karena yah walaupun kita gagal dalam satu bisnis, tak henti sampai situ aja, yang penting pengalaman mas, kalau sudah berpengalaman pasti kita bisa sukses...

      ReplyDelete
    3. Memang harus berani mengambil resiko untuk mendapatkan hasil lebih, bukan berarti tanpa perhitungan, ada kalanya harus maju, ada kalanya harus menahan diri sejenak untuk kemudian melangkah lebih jauh

      ReplyDelete
    4. the question Beranikah Anda Mengambil Resiko? is very up to date! hope everyone will find their own answer here!

      ReplyDelete
    5. lam kenal ,ikut kunjungan nih setelah melihat infonya sangat menarik dan bermanfaat sekali bagi pecinta online.mantap....

      ReplyDelete
    6. Modal awal untuk segalanya adalah keberanian dan selanjutnya baru proses pembelajaran. Makasih atas info yg penuh motivasi. Salam sukses

      ReplyDelete
    7. ow... gitu yah mas kita harus berani resiko untuk maju
      i like it

      ReplyDelete
    8. benar2 telah membuka wawasan dan pola fikir untuk berani mengambil resiko pengembangan bisnis

      ReplyDelete
    9. saya tidak takut melawan resiko ..
      apapun yang kulakukan ittu pasti yang terbaik..
      terimakasih mas ..

      ReplyDelete
    10. mungkin untuk suatu resiko dilihat dlu..

      kalau resiko sangat buruk..
      kita jgn mngambil resiko..

      thank nice post

      ReplyDelete
    11. dampak positif dan dampak negatif perlu diperhitungkan dan dipertimbangkan. jangan sampai besar pasak dari pada tiang. semua itu tergantung dari diri masing-masing, karena semangat setiap orang berbeda".

      ReplyDelete
    12. resiko apapun yang akan kita ambil,harus dipikirkan matang2...! jangan sampai merugikan diri sendiri..! OK!

      ReplyDelete
    13. Wonderful post. Ini adalah posting yang paling inspiratif. Saya suka membaca semacam material. Blogger melakukan pekerjaan yang besar di sini.

      ReplyDelete
    14. wah harus liat" dulu gimana resikonya jg

      ReplyDelete
    15. bner juga tuh..
      kita harus liat dulu resiko yg harus di jalani...

      ReplyDelete
    16. artikelnya sngguh berisi mas,...
      tkar link ya,..link blog ini sdh sya psng,..
      mnggo dicek,..
      http://gudangdey.blogspot.com
      dtggu knjungan blig ya..

      ReplyDelete
    17. untuk resiko di lihat dari resiko nya itu sendiri,,
      tapi untuk resiko nya berat..


      kita jgn mengambil resiko nya itu,,

      ReplyDelete
    18. memang ce untuk mencapai suatu keberhasilan yaitu dengan siap mengambil resiko'y ...
      v khnt kita harus lihat dlu gmn resiko'y itu, pha menguntungkn bwt kia or mlah merugikan.

      ReplyDelete
    19. berani asalkan lihat situasi saja...

      ReplyDelete
    20. semua hal yang ada di dunia ini pasti ada reikonya baik itu kecil atau besar tergantung dari kita yang mananggapinya...

      ReplyDelete
    21. berani,,,
      dan sangat berani gan,,,

      ReplyDelete
    22. untuk mengambil suatu resiko saya harus pikir2 dlu

      ReplyDelete
    23. untuk mendapatkan hasil harus berani mengambil resiko dan berkorban dulu
      hehhee

      ReplyDelete
    24. all contain risks, including the universe we live in, the, dare to take risks should Berni also bear the consequences and responsibilities

      ReplyDelete
    25. berani ambil resiko harus berani akan sebab dan musababnya,,termasuk hidup yang kita jalani...

      ReplyDelete
    26. memang hidup penuh dengan resiko,tinggal kita menyikapinya

      ReplyDelete
    27. tidak mengambil resiko...memiliki resiko tersendiri..

      ReplyDelete
    28. Really great inspiration for me through this article, Truly i am inspired from this write up. Thanks a lot for sharing this with us,

      ReplyDelete
    29. Lebih baik berpikir matang dan berulang kali, tetapi jangan juga terlalau lama berpikir... resiko pasti ada pada setiap hal, tinggal bagaimana kita menghadapi resiko yang ada... jalani aja , karna kalau gak dicoba gak akan pernah tau kita bisa apa engga

      ReplyDelete